Keliling Phuket

Hari kedua di Phuket kami manfaatkan untuk berkeliling mengunjungi beberapa tempat wisata di pulau ini. Yang terdekat dengan tempat kami menginap adalah Patong Beach. Lokasinya yang sangat dekat dengan pemukiman membuat saya berpikir bahwa pasti pantainya biasa-biasa aja bahkan mungkin banyak sampahnya. Tapi ternyata setelah melihat sendiri ternyata Patong Beach ini melebihi ekspektasi saya. Pantainya…

Liburan Bangkok – Phuket

Tulisan ini memang sangat telat karena kami melakukan perjalanan ini di awal tahun lalu (2017), tapi tidak ada salahnya kan daripada tidak ditulis sama sekali. Jadi ceritanya tahun lalu kami kembali ke Thailand tepatnya ke Bangkok dan Phuket. Tapi kali ini kami tidak berdua saja tapi ditemani sepupu2 dan adek2 yang cantik2 dan ganteng2. Singkat…

Jepang Hari Terakhir : Keliling Tokyo

Tidak terasa sudah 9 hari berlalu sejak pertama kali kami menginjakkan kaki di Jepang. Hari ini adalah hari ke 10, yaitu hari terakhir kami di Jepang. Pesawat yang akan membawa kami pulang akan berangkat tengah malam nanti, Jadi kami masih punya waktu satu hari penuh untuk berkeliling Tokyo. Kami checkout pagi sekali dari hotel Flexstay…

Jepang Hari 9 : Fuji Shibazakura dan Chibi Maruko Chan

Gunung Fuji adalah icon Jepang yang paling mendunia. Gunung ini begitu terkenalnya sehingga tidak pernah sepi dari pengunjung. Banyak cara untuk melihat Gunung Fuji. Yang populer diantaranya adalah melihat dari Hakone, Fujigoko, dan Fujinomiya. Dihari ke-3 yang lalu kami sudah melihat Gunung Fuji sekilas dari Shinkansen saat perjalanan dari Osaka ke Tokyo. Tapi kami belum puas dong.. jadi…

Jepang Hari 8 : Melihat Salju di Murodo

Salju. Kami yakin semua orang Indonesia penasaran dengan yang namanya salju. Di negara kita yang hanya mengenal musim panas dan hujan, menemukan salju adalah hal yang sangat langka. Kami pun begitu. Dari kecil kami sangat penasaran dengan salju, kami ingin melihat dan merasakan sendiri bagaimana salju itu. Untungnya hari ini keinginan kami terkabulkan. Sudah 7…